Pempek atau empek-empek adalah makanan yang terbuat dari daging ikan yang digiling lembut yang dicampur tepung kanji atau tepung sagu, serta komposisi beberapa bahan lain seperti telur, bawang putih yang dihaluskan, penyedap rasa, dan garam. Pempek biasanya disajikan dengan kuah cuka yang memiliki rasa asam, manis, dan pedas. Pempek sering disebut sebagai makanan khas Palembang, meskipun hampir semua daerah di Sumatera Selatan memproduksinya.
Manfaatnya dari pempek :
1. Mencegah penyakit Alzheimer
Karena ikan mengadung omega 3 yang tinggi, makan pempek juga dapat mencegah penyakit ini.
2. Mengurangi resiko pembekuan darah
Karena ikan mengandung omega 3 yang tinggi, mengonsumsi pempek sama saja mengurangi resiko pembekuan darah serta berguna juga untuk peredaran darah agara tak tersumbat.
3. Menjaga mata agar tetap sehat
Ikan juga memiliki kandungan vitamin A yang berguna untuk melindungi dan menjaga kesehatan mata
Info Produk :
Pempek Khas Palembang dengan resep autentik dan Asli Palembang.
– Pempek Full ikan tenggiri fresh tanpa campuran ikan lainnya
– Halal, dan sehat karena Non MSGa, Non Pengawet, Non pengenyal, Non pemutih
– Cuko kental Asli palembang menggunakan gulo batok dan asam jawa tanpa cukaputih
– 1 pack isi 20pcs terdiri dari pempek lenjer, pempek adaan, pempek kulit, dan pempek telur kecil dan pempek keriting (optional) dan 1 botol cuko
Pempek sehat dan bisa di konsumsi anggota keluarga 🤗. Pengiriman dlm bentuk frozen dan sudah di vacum menggunakan plastik vacum BFA free. Yuk buruan diorder https://paxelmarket.co/store/echipintoro/ dan bisa ikuti instagram kita untuk info terbarunya https://www.instagram.com/tekwan_cek.khekei/
Reviews
There are no reviews yet.